Biaya Jasa IT Konsultan di Indonesia
Biaya jasa konsultan IT sangat murah jika Anda menggunakan jasa yang tepat, yang dapat menghasilkan impact pada efisiensi cost dan optimalisasi profit.
Catatan: Anda membutuhkan Solusi IT lainnya? Jangan khawatir kami memiliki berbagai layanan Jasa IT Terbaik yang dapat menyesuaikan dengan kebutuhan bisnis Anda. Jika bisnis Anda tidak memungkinkan untuk mempekerjakan Staf IT penuh waktu atau sumber daya Anda terbatas, maka kami dapat membantu Anda dengan layanan Jasa IT Support Edavos.
Biaya jasa IT konsultan adalah pengetahuan wajib yang perlu Anda ketahui sebelum menggunakan jasanya. Anda dapat memperkirakan seberapa besar budget yang perlu Anda keluarkan untuk menyelesaikan masalah IT di dalam perusahaan Anda.
Namun sebelum mengetahui biayanya, ada baiknya Anda tahu lingkup kerja jasa ini. Pada faktanya, rincian atau pilihan pekerjaan yang dikerjakan konsultan IT juga mempengaruhi biayanya.
Topik yang akan dibahas:
Lingkup Kerja IT Konsultan
Apa pekerjaan konsultan IT? Setidaknya, ada tiga garis besar pekerjaan yang dapat IT konsultan lakukan untuk membantu Anda. Hal ini meliputi:
Baca Juga: 7 Alasan Jasa IT Outsourcing Penting untuk Bisnis Anda
1. Assessment
Menurut Cambridge Dictionary, assessment adalah ‘aktivitas menilai atau memutuskan jumlah, nilai, kualitas, atau pentingnya sesuatu, atau penilaian, atau keputusan yang dibuat.
Tentu saja, jika bicara IT konsultan, maka cakupannya meliputi pekerjaan yang berhubungan dengan informasi dan teknologi.
Konsultan akan membantu Anda menilai seberapa efisien dan efektif fungsi IT dalam menghemat cost dan meningkatkan profit. Misalnya, dalam penggunaan jaringan atau WiFi di perusahaan.
2. Project Management
Ketika Anda memiliki projek atau target yang berhubungan dengan IT untuk perusahaan, konsultan IT dapat membantu Anda menyukseskannya. Mulai dari konsultasi sampai tahap implementasinya.
Sekalipun perusahaan memiliki pegawai in house di bidang IT, namun pengalaman IT konsultan tetap Anda butuhkan. Meskipun Anda perlu mengeluarkan cost tambahan, tapi menggunakan IT konsultan dapat meminimalkan kegagalan proyek yang risikonya bisa jadi lebih besar.
3. Managed Services
Dalam tahapan yang lebih panjang, IT konsultan umumnya menawarkan pekerjaan pemeliharaan (maintenance). Artinya, Anda juga dapat mempekerjakan mereka untuk memastikan fungsi IT dalam operasional bisnis tetap bekerja pada level yang optimal setiap waktu.
Hal ini misalnya dalam pemeliharaan jaringan, WiFi, IaaS (Infrastructure as a Service), dan lain sebagainya.
Biaya Jasa IT Konsultan
Lantas, bagaimana dengan biaya yang harus dikeluarkan? Umumnya, harga IT konsultan di berbagai jasa tidak dicantumkan langsung.
Hal ini wajar, karena dalam praktiknya, kebutuhan setiap perusahaan pasti berbeda sehingga cost jasanya bisa sangat variatif.
Namun kami akan berikan gambaran biaya di Edavos, IT konsultan berpengalaman yang berfokus pada layanan implementasi, manajemen jaringan, assessment jaringan dan WiFi.
Berikut ini gambaran harga konsultan IT yang dapat kami berikan untuk Anda.
Lingkup Kerja | Biaya |
Konsultasi IT (isi form konsultasi) | Gratis |
WiFi assessment | Mulai dari Rp. 1jt |
Network assessment | Mulai dari Rp. 10jt |
Jasa IT Support | Mulai dari Rp. 1jt |
Jadi, menurut Anda, apakah biaya IT konsultan itu murah atau mahal?
Kesimpulannya tidak dapat Anda lihat hanya dari nominal biaya yang perlu Anda keluarkan. Namun, Anda dapat mempertimbangkannya lebih serius dari impact yang IT konsultan dapat berikan.
Jika dengan network assessment Anda dapat meningkatkan produktivitas dan profit bulanan hingga Rp20 juta, maka Rp5 juta tentu saja sangat murah. Sebaliknya, jika tak ada impact yang mungkin Anda dapat baik dari profit maupun operational cost, tentu biaya tersebut mahal.
Jadi, Anda sebaiknya berkonsultasi dulu untuk mendapatkan gambaran dari pengaruh yang mungkin perusahaan dapatkan.
Baca Juga: Solusi Jasa Ahli IT Terdekat, Tingkatkan Efisiensi Bisnis
Edavos, Konsultan IT Indonesia yang Tepat untuk Bisnis Anda
Edavos sangat paham, ketika Anda mengeluarkan biaya untuk IT konsultan, Anda mengharapkan impact yang besar bagi kemajuan perusahaan. Oleh karena itu, Edavos selalu memberikan pelayanan terbaik dari berbagai layanannya.
Kami menawarkan jasa yang value for money dengan jaminan sebagai berikut:
- Profesional dan berpengalaman, kami bekerja berdiri lebih dari 13 tahun sebagai IT konsultan dengan klien-klien korporat seperti CNN Indonesia, Adaro, Blibli, Epson, dan banyak lagi.
- Menawarkan solusi IT yang kolaboratif untuk meningkatkan produktivitas perusahaan hingga 70% dan efisiensi operational cost hingga 85%.
- Memiliki jaminan garansi 99% untuk memberi rasa aman bagi Anda yang menaruh ekspektasi tinggi untuk kemajuan perusahaan lewat IT konsultan.
- Solusi IT yang ditawarkan bersifat jangka panjang dengan mempertimbangkan prinsip keberlanjutan (sustainability)
Anda kini mungkin mulai berpikir untuk berkolaborasi dengan Edavos dalam memajukan perusahaan. Jika iya, Anda tak perlu ragu untuk mulai berkonsultasi dengan kami mengenai apa saja yang Anda butuhkan. Ingat, konsultasi gratis 100%.
Selain, biaya jasa IT konsultan untuk berbagai service, kami juga menjamin solusi dari kami sesuai dengan kebutuhan anda!